Selamat Ulang Tahun Ke-10 Danganronpa

Google+ Pinterest LinkedIn Tumblr +


Ulang tahun ke-10 danganronpa

Merayakan Ulang tahun ke-10 francise Danganronpa, Spike Chunsoft membuka website Danganronpa series 10th anniversary. Anniversary ke 10 francise ini tidak hanya dirayakan dengan membuka website saja. Tetapi juga membuka beberapa event lain, diantaranya :

1. Perilisan Triologi Danganronpa ke Smartphone

Danganronpa Ulang tahun ke-10

Triologi Danganronpa akan dirilis ulang sebagai “Anniversary Editions”, untuk platform Smartphone (Android dan iOS). Ketiga game yang dirilis yakni Danganronpa: Trigger Happy HavocDanganronpa 2: Goodbye Despair, dan Danganronpa V3: Killing Harmony. Versi smartphone ini akan memberikan beberapa improvement, diantaranya : UI yang baru, Support Touch Controls, Event Gallery, Expressions and Voice gallery, dan Art Gallery. Sayangnya Spike Chunsoft, masih belum memberikan tanggal rilis pasti untuk 3 VN ini.

2. Kolaborasi dengan game Identity V

Ulang tahun ke-10 collab

Danganronpa juga akan melaksanakan event kolaborasi dengan game horror Identity V. Hal ini telah dikonfirmasi baik oleh NetEast Games (developer dari Identity V) dan Spike Chumsoft. Kolaborasi ini akan beberbentuk event, yang akan dilaksanakan dalam game Identity V. Kalian bisa lihat Teasernya dibawah ini :

3. Sesi Livestream Spesial Dangan TV

Danganronpa

Sesi livestream ini akan menjadi puncak perayaan ulang tahun ke-10 Danganeonpa series. Livestream ini sendiri akan dilaksanakan, pada tanggal 21 Mei 2020 mendatang pukul 21.00-22.00 (waktu Jepang). Livestream ini sendiri akan dipandu oleh Megumi Ogata (MC dari danganronpa series), dan tentunya akan banyak bintang tamu lain.

Mau lihat berita perkembangan Anime, Manga dan Game terbaru? kunjungi Animenewsplus!

Share.