Beberapa waktu lalu melalui situs resminya Strike The Blood, mern mengunggah 2 visual key terbaru untuk kelanjut serinya yaitu berjudul Strike the Blood IV. Bukan hanya itu mereka juga memberikan informasi jadwal perilisannya.

Strike the Blood IV akan memiiliki 5 periode volume perilisan yaitu;
- Vol.1 – 8 April 2020
- Vol.2 – 24 Juni 2020
- Vol.3 – 30 September 2020
- Vol.4 – 23 Desember 2020
- Vol.5 – 24 Maret 2021
- Vol.6 – 30 Juni 2021
